Jumat, 12 Agustus 2016

Tanah air kaum muslimin


sebagian para Ulama ada yang mencoba mendudukkan makna yang benar dari hadits palsu cinta tanah air dengan beberapa penafsiran, di antaranya:Maksud dari “tanah air” di sini adalah surga yang merupakan tanah air orang tua manusia, yaitu nabi Adam Alaihissallam. Tentu saja mencintai surga merupakan tanda iman yang benar
Atau maksudnya adalah kota suci Mekkah, yang merupakan tanah air tempat kelahiran Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam yang mulia[ Lihat kitab Kasyful khafâ’ (2/87).].

Tidak ada komentar: